
Mindful Walking, Cara Sederhana dan Menyenangkan untuk Redakan Stres
Jalan kaki dikenal sebagai aktivitas yang mudah dilakukan dan memiliki manfaat bagi kesehatan. Namun dengan melakukan mindful walking, kamu bukan hanya mendapatkan manfaat bagi kesehatan fisik, tetapi juga mental.