
Cara Simple Atasi Bad Mood di Tempat Kerja
Mengalami bad mood di tempat kerja bukan saja mempengaruhi kinerja dan produktivitas tetapi juga bisa menularkan energi negatif pada rekan kerja. Saat mengalaminya, ini hal yang bisa kamu lakukan untuk atasi bad mood di tempat kerja.