LIFESTYLE Gandeng Visa, Maybank Marathon 2026 Siap Ramaikan Sport Tourism Bali
Maybank Indonesia resmi mengumumkan penyelenggaraan Maybank Marathon 2026 di Bali dengan menggandeng Visa sebagai title sponsor, menegaskan posisinya sebagai ajang lari berkelas dunia yang mengusung sport tourism dan keberlanjutan.
