
Bisa Mencemari Makanan, Ini Bahayanya Mikroplastik Buat Tubuh
Bahaya dari plastik yang mencemari lingkungan saat ini sudah menjadi isu global. Bahayanya, plastik juga bisa berwujud serpihan yang dikenal dengan nama mikroplastik dan ini mudah mencemari banyak hal termasuk makanan.